Monthly Archive: April 2022
Penyerapan dan Penyampaian Aspirasi Mahasiswa Melalui Hari Aspirasi, Open Talk, dan Rapat Ormawa
Kegiatan Hari Aspirasi, Open Talk, dan Rapat Ormawa merupakan kegiatan tahunan yang diadakan oleh komisi 2 bpm Universitas Jember. Kegiatan ini merupakan wujud realisasi dari peran bpm sebagai wadah aspirasi seluruh mahasiswa sekaligus Ormawa...
Sekolah Legislatif (SELEGTIF)
Meningkatkan Pengetahuan Legislasi Mengenai Pembuatan Undang-Undang, Penyusunan Naskah Akademik, dan Tata Cara Sidang Melalui Sekolah Legislatif (SELEGTIF) merupakan salah satu program kerja Sekolah Legislatif dari komisi IV. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan...
COMING SOON OPEN TALK 2022
Hari Aspirasi dan Open talk merupakan program kerja tahunan dari Komisi 2 bpm Farmasi Universitas Jember. Kegiatan ini menjadi serangkaian acara dalam rangka Penyerapan dan Penyampaian Aspirasi Mahasiswa yang mengagendakan program kerja Hari Aspirasi,...
BERITA ACARA H-7 SELEGTIF
Badan Perwakilan Mahasiswa Fakultas (bpm) Farmasi merupakan organisasi kemahasiswaan di tingkat fakultas yang bertugas sebagai lembaga legislatif. Lembaga legislatif mempunyai peran dalam mengkaji, merumuskan serta membuat undang-undang di lingkungan kemahasiswaan Fakultas Farmasi Universitas Jember....
Pengembangan Diri 2022
Peningkatan Keterampilan Anggota Badan Perwakilan Mahasiswa (bpm) Farmasi Universitas Jember Dalam Bidang Desain Grafis merupakan salah satu program kerja pengembangan diri dari komisi III. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan soft skill, mengembangkan bakat, dan mempelajari...